Surat Edaran Keanggotaan Bapomi untuk Perguruan Tinggi di Yogyakarta
Dalam rangka mensukseskan kegiatan POMNAS 2015 di Aceh maka BAPOMI DIY telah mengadakan rangkaian kegiatan yang menghasilkan beberapa keputusan yang salah satu dan melakukan iventarisasi potensi olahraga yang ada di Perguruan Tinggi yang ada di DIY. Kami lampirkan Surat Pemberitahuan dari Ketua Umum BAPOMI DIY beserta lampiran pendukungnya.
Lampiran 1 form kesediaan
Lampiran 2 Form Data Aktivitas dan Prestasi
Lampiran 3 Form Data Sarana dan Prasarana OR
Salam Olahraga
Suasana Lokakarya tgl 23 April 2015
Lokakarya anggota BAPOMI pada tanggal 23 April 2015 berjalan dengan sukses yang dipimpin langsung oleh Ketua Harian BAPOMI Dr. Drs. Senawi, M.P (Universitas Gadjah Mada). Lokakarya dengan agenda tunggal persiapan POMNAS 2015 di Aceh menghasilkan beberapa poin antara lain : Kontingen POMNAS DIY akan mengirimkan 10 Cabang Olahraga (Cabor) dari 14 Cabor yang dipertandingkan pada POMNAS Aceh tgl 14-21 November 2015.